Berita Detil
Menampilkan berita dan
info
secara detil
5 . Maret . 2025
Docking repair kapal MV. Nan Yang Kaya 2

Docking repair kapal MV. Nan Yang Kaya 2 milik PT Berlayar Lautan Indonesia di fasilitas Dermaga/Jetty PT IKI (Persero) Makassar.

#SobatIKI, Kapal MV. Nan Yang Kaya 2 adalah kapal kargo (dry bulk/mini bulkers 2) dengan spesifikasi teknis sebagai berikut :
LOA : 109.80 m, LBP : 102.08 m, B : 20.38 m, H : 6.80 m, T : 5.09 m, GT : 5.032 ton, DWT : 6.800 ton.